Info PPDB

INFORMASI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU 
SMK NEGERI 1 TUBAN 

SMK NEGERI 1 TUBAN membuka penerimaan peserta didik baru pada Tahun Pelajaran 2020/2021. Untuk informasi mengenai kuota, tata cara pendaftaran dan jadwal registrasinya, silahkan simak formulir dibawah ini :

PERSIAPKAN DIRI ANDA SEBAIK MUNGKIN :)
Share:

PENGUKURAN LEVEL FLUIDA DAN PENGAMBILAN SAMPLING PADA TANGKI TIMBUN

Siswa melakukan praktek pengukuran level fluida dan pengambilan sampling produk minyak bumi pada tangki timbun SMKN 1 Tuban. Praktek ini bertujuan untuk memperoleh data tinggi fluida dan sampling produk minyak bumi pada tangki timbun. 

Data-data yang diperoleh dari hasil pengukuran selanjutnya dapat diolah untuk mengetahui volume bersih (nett volume) produk minyak bumi dalam berbagai satuan (read : barrel, metric ton, short ton, maupun long ton), serta mengetahui suhu dan densitas standart produk minyak bumi.

Keahlian dalam melakukan pengukuran, pengambilan sampling dan pengolahan data secara akurat diperlukan sebagai salahsatu kompetensi keahlian yang wajib dikuasai oleh siswa Teknik Perminyakan SMKN 1 Tuban.
Share:
Copyright © TEKNIK PERMINYAKAN | Powered by Blogger Design by ronangelo | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com